. Catatan Si Virgo Girl: February 2012

 Subscribe in a reader

Berlangganan gratis Via Email Di bawah ini

Tuesday, February 14, 2012

Fashion To Know

High Heels

Sepatu berhak tinggi alias high heels pertama kali muncul dalam khasanah berbusana di dunia pada abad ke – 17 di Venezia. Saat itu kaum perempuan meniru sepatu yang dikenakan para perempuan Turki saat mereka pergi ke kamar mandi dengan menghiasi sepatunya dengan kulit, kertas timah yang keperakan, desain yang dipernis, sutera dan manic – manic. Hak sepatunya mencapai ketinggian lebih dari 30 cm.


Parfum

Boleh percaya boleh tidak, budget pembelian parfum per tahun (abad 18) untuk Madame du Pompadour, wanita simpanan King Louis XV dari Perancis adalah setengah juta Francs (kalau dengan Euro nilainya sekarang sekitar Rp. 6 milyar). Yang “genit” juga bukan Cuma wanita simpanannya, King Louis sendiri menuntut apartemennya selalu diberi wangi-wangian yang berbeda setiap hari. Kecanduang mereka terhadap parfum membuat Perancis melarang peredaran parfum selama hampir 10 tahun.
 

My Followers

Page Like

Copyright© 2011 Catatan Si Virgo Girl | Template Blogger Designer by : Utta' |